Buku
Lontarak Pannessaenngi Bettuwanna NIPPIE
Bagian Proyek Penelitian dan Pengkajian Kebudayaan Nusantara, Direktorat Sejarah dan Nilai Tradisional, Direktorat Jenderal Kebudayaan telah mengkaji dan menganalisis naskah-naskah lama di Pannessaengngi antaranya naskah Lontarak Bettuwarna Nippie yang berasal dari daerah Sulawesi Selatan. Naskah ini berisi tentang berbagai jenis mimpi dengan takwilnya menurut persepsi budaya masyarakat Bugis.
Nilai-nilai yang terkandung di dalam naskah ini diantaranya adalah nilai keagamaan, nilai sosial, etos kerja, nilai ekonomi dan nilai-nilai luhur lain yang dapat menunjang pembangunan, baik fisik maupun spiritual.
NSK01415 | 899.2262 PAN l | My Library | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Proses Digitalisasi |
NSK01416 | 899.2262 PAN l | Senayan | Tersedia |
NSK01417 | 899.2262 PAN l | Senayan | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain