Buku
Sejarah Kebudayaan Maluku
Buku Sejarah Kebudayaan Maluku, merupakan salah satu hasil pelaksanaan kegiatan penelitian Proyek Inventarisasi dan Dokumentasi Sejarah Nasional Direktorat Jenderal Kebudayaan Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Tahun 1999/2000. Penelitian dan penulisan Sejarah Kebudayaan Maluku ini merupakan studi lanjutan dari penulisan sejarah-sejarah kebudayaan di berbagai daerah di Indonesia yang dilakukan Proyek Inventarisasi dan Dokumentasi Sejarah Nasional. Pada tahap awal sudah cfilakukan inventarisasi dan Dokmentasi terhadap sejarah kebudayaan Jawa, Kalimantan, Sulawesi dan selanjutnya akan dilakukan secara bertahap. Buku ini memuat uraian tentang keadilan Maluku, dimulai masuknya agama Islam hingga perkembangannya, perdagangan dan kebudayaan, terutama tentang bahasabahasa lokal dan kepata serta mengenai sistem kesatuan hidup di daerah tersebut. Dengan diterbitkannya Sejarah Kebudayaan Maluku ini diharapkan akan memperkaya khasanah kesejarahan serta memberi embaran yang memadai bagi masyarakat serta memberi petunjuk bagi kajian selanjutnya. Di samping itu diharapkan akan menjadi semacam acuan untuk dapat meningkatkan kesadaran bagi generasi selanjutnya.
SJH00918 | 959.85 LEI s | Senayan | Tersedia |
SJH00919 | 959.85 LEI s | Senayan | Tersedia |
SJH00920 | 959.85 LEI s | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain