Buku
Pemikiran Biografi, Kepahlawanan Dan Kesejarahan : Suatu Kumpulan Prasaran Pada Berbagai Lokakarya
Buku ini merupakan suatu kumpulan dari berbagai pemikiran tentang biografi, kepahlawanan dan kesejarahan. Pemikiran ini merupakan masalah dari berbagai ahli sejarah dan ahli-ahli lainnya, yang diberikan pada berbagai lokakarya dan rapat kerja yang diselenggarakan oleh Proyek Biografi Pahlawan Nasional (1975-1978) dan Proyek Inventarisasi dan Dokumentasi Sejarah Nasional (1978-1981), yang bernaung pada Direktorat Sejarah dan Nilai Tradisional, Direktorat Jenderal Kebudayaan, Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.
14604 | 920 PEM | Senayan | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain